Aktor Harry Lennix telah mengonfirmasi bahwa Martian Manhunter akan menjadi bagian dari Justice League Snyder Cut dalam sebuah postingan di media sosialnya. Menyusul kepergian Zack Snyder di tengah-tengah produksi Justice League, Warner Bros menyewa Joss Whedon. Di bawah arahan direktur baru, Justice League telah banyak berubah dari visi aslinya. Penggemar yang kecewa […]
Baca lebih lanjut tentang: (Martian Manhunter dipastikan hadir di Justice League Snyder Cut), dari Dafunda.com ditulis oleh: Heru Fernanda